Tinggallah pasangan suami istri sederhana yang dikaruniai satu orang anak perempuan yang berumur 5 tahun. Keluarga ini adalah keluarga yang takut Tuhan, hari-hari mereka selalu diwarnai dengan doa dan ibadah. Nilai-nilai kebenaranpun ditanamkan dalam diri si anak sedari kecil. Suatu hari, sang suami diberhentikan dari pekerjaan karena alasan yang tidak jelas. Awalnya ia kuat, namun […]
Author Archives: SinodeGKIm
Seseorang menemukan kepompong seekor kupu. Suatu hari lubang kecil muncul. Dia duduk mengamati dalam beberapa jam calon kupu-kupu itu ketika dia berjuang dengan memaksa dirinya melewati lubang kecil itu.Kemudian kupu-kupu itu berhenti membuat kemajuan. Kelihatannya dia telah berusaha semampunya dan dia tidak bisa lebih jauh lagi. Akhirnya orang tersebut memutuskan untuk membantunya. Dia mengambil sebuah […]
Waktu kamu berumur 1 tahun, dia menyuapi dan memandikanmu … sebagai balasannya … kau menangis sepanjang malam. Waktu kamu berumur 2 tahun, dia mengajarimu bagaimana cara berjalan ..sebagai balasannya … kamu kabur waktu dia memanggilmu Waktu kamu berumur 3 tahun, dia memasak semua makananmu dengan kasih sayang … sebagai balasannya … kamu buang […]
Oleh: Pdt. Samuel T. Gunawan, M.Th TUHAN menetapkan langkah-langkah orang yang hidupnya berkenan kepada-Nya; apabila ia jatuh, tidaklah sampai tergeletak, sebab TUHAN menopang tangannya. (Mazmur 37:23-24) Pendahuluan Pernahkah saudara gagal atau membuat kesalahan? Kenyatan bahwa Saudara pernah gagal adalah bukti bahwa Saudara belum selesai. Kegagalan dan kesalahan dapat menjadi jembatan bukan penghalang bagi kehidupan yang […]
Oleh: Dr. Donald Siahaan Mengherankan, Tuhan menggunakan metafora SEMUT untuk mengajarkan anak-anak-Nya ETOS KERJA yang benar. Amsal 6:6-8 menyatakan: “Hai pemalas, pergilah kepada semut, perhatikanlah lakunya dan jadilah bijak: biarpun tidak ada pemimpinnya, pengaturnya atau penguasanya, ia menyediakan rotinya di musim panas, dan mengumpulkan makanannya pada waktu panen”. Kalimat ini memang ditujukan kepada yang […]
Penulis : Eka Darmaputera Bila untuk memenuhi kriteria sebagai pemimpin, seseorang harus kapabel sekaligus fleksibel; pemberani sekaligus hati-hati; tegas sekaligus bijak; berpandangan jauh ke depan sekaligus teguh berpijak di kekinian; dan “sekaligus-sekaligus” yang lainnya lagi; maka, wah, di mana kita dapat menemukan manusia sesempurna itu? Wajar, bukan, bila kemudian orang berkesimpulan, bahwa pemimpin itu tergolong […]
Oleh: Ev. Sudiana Ada seorang ayah yang menjelang ajalnya di hadapan sang istri berpesan DUA hal kepada 2 anak laki-lakinya : – Pertama: Jangan pernah menagih hutang kepada orang yang berhutang kepadamu. – Kedua: Jika pergi ke toko jangan sampai mukanya terkena sinar matahari. Waktu berjalan terus. Dan kenyataan terjadi, bahwa beberapa tahun setelah ayahnya […]
Oleh: Yon Maryono Kitab Amsal dalam bahasa Ibrani ‘’misyle/masyal’’ adalah singkatan dari ‘’misyle syelomoh’’ ditulis 900 S.M. Dalam Amsal 31: 10-28 Nabi Salomo menuliskan seorang Wanita sebagai istri yang cakap, ia lebih berharga dari pada permata. Salah satu bentuk perhiasan yang dikenal sebagai suatu benda yang bernilai tinggi atau mahal nilainya hingga saat ini. Hal […]
Ada 2 orang dalam situasi yang sama yaitu dalam kesusahan di penjara namun mempunyai sikap yang berbeda. Yang seorang menanggapi keadaan itu dengan keluhan dan orang kedua menanggapi peristiwa itu dengan ucapan syukur. Betapa tidak orang pertama yang selalu mengeluh itu melihat hidup dari sisi yang jelek. Orang ini selalu mengeluh karena ia pesimis ia […]
Ada seorang ibu yang senang membuat kue. Ketika hendak membuat kue, ternyata bahan-bahannya sudah habis. Telur sudah habis, gula pun habis. Ibu itu langsung memanggil anaknya yang semata wayang, saat itu anaknya kelas 6 SD dan menyuruh anaknya untuk pergi ke pasar membeli telur dan gula. Anak itu ingin pergi ke rumah temannya dan bermain […]